
Tumbuh dalam keluarga Islam tradisional, Jalaluddin Rakhmat sempat aktif di Muhammadiyah, sebelum terjun total ke tasawuf dan akhirnya menganut Islam Syiah. Redaksi majulah-IJABI.org mengambil wawancara di bawah ini dari website BBC.
Majulah IJABI |
|