"Jika Anda ingin melihat agama yang hidup, yang terus menerus bernafas, datanglah ke Karbala"
Mereka melakukan perjalanan jauh, tanpa bekal kecuali cinta. Menempuh jarak ratusan mil jauhnya. Menentang bahaya dan bermain-main dengan kematian yang siap menjemputnya kapan saja. Semua karena kekasih tercinta, Husain sayyidusy syuhada.
Tulisan ini adalah catatan tentang perjalanan Arbain tahun 2014, diambil dari World's Biggest Pilgrimage Now Underway, And Why You've Never Heard of it!. Diterjemahkan oleh Mustamin al-Mandary. (majulah-IJABI)